Kamis, 06 Mei 2010

sayur bayam

Resep Sayur Bayam
2 ikat bayam, petik daun dan batang mudanya.
2 buah jagung manis potong-potong.
2 siung bawang merah.
2 lembar daun salam/ bay leaves.
garam.
merica.
gula pasir.

Cara Membuat :
Rebus air secukupnya sampai mendidih.
Masukkan jagung manis, rebus sampai empuk.
Masukkan bawang merah dan daun salam, aduk rata.
Masukkan garam,merica, dan gula pasir.
Masukkan bayam, aduk rata.
Angkat, sajikan hangat.

diambil dari http://www.dapurbunda.blogspot.com

Hmm..yummy and maknyuss.Ternyata ndak pakai bawang putih tho? Cobain deh seterusnya...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar